JATI TERBESAR SE-INDONESIA

             Jati terbesar se-Indonesia yaitu berada di daerah Ds. Bendo Asri, Kec. Rejoso, Kab. Nganjuk. jati ini tumbuh di kawasan dekat pemakaman warga bendo asri tepatnya tumbuh di sekitar tanah pemakaman yaitu di tengah-tengah hutan. Pohon  jati ini tumbuh sudah ratusan tahun tidak pernah di tebang oleh pemiliknya karena pohon  jati tersebut telah di huni makhluk halus semacam tuyul yang berkepala api itu menurut warga setempat.
 Pemiliknya tidak berani menjual atau pun menebang pohon jati tersebut karena takut terjadi hal-hal yang tidak inginkan. Menurut warga setempat pohon jati ini pernah di lihat dan di potret oleh orang asing yang berkewargaan negara Amerika tetapi saat di ambil gambarnya tidak nampak di camera. Pemilik pohon jati ini setelah mengetahui kalau ada makhluk halusnya tidak ingin menjualnya walaupundi tawar dengan harga yang fantastis. (Wiwin Y/0188/KKN1)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar